Mapala Reinkarnasi Turun Serta...

Sulawesi Selatan Tim Rescue Mapala Reinkarnasi Sulbar diterjunkan untuk membantu proses evakuasi korban pesawat...

Sertijab Sekwan DPRD Polman,...

Polewali Mandar Tongkat estafet kepemimpinan di Sekretariat DPRD Kabupaten Polewali Mandar resmi berpindah tangan....

Pengawasan Dipertanyakan, DPRD Polman...

Polewali Mandar Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Polewali Mandar berencana mengambil alih pengawasan...

KKN Multitematik PUMD UNASMAN...

Polewali Mandar Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Multitematik Universitas Al Asyariah Mandar (UNASMAN) menggelar...
HomeAdvertorialOrientasi Alam Bebas...

Orientasi Alam Bebas XIII Mapala Reinkarnasi Sulbar: Mencipta Manusia Mentalis dan Loyalis

Mapala Reinkarnasi Sulbar dengan bangga menggelar acara pelepasan peserta Pendidikan dan Latihan Dasar (Diksar) Mapala yang bertempat di Sekretariat Mapala Reinkarnasi Sulbar di Makassar.

Acara ini menjadi momentum penting bagi 14 orang peserta calon anggota muda yang akan memulai perjalanan mereka dalam pengembangan diri dan kecintaan terhadap alam.

Acara pelepasan dihadiri oleh dewan senior yang memberikan dukungan dan semangat kepada peserta OAB yang akan menjalani serangkaian pelatihan intensif selama 7 hari ke depan.

OAB ini dirancang untuk membekali para peserta dengan pengetahuan dan keterampilan dasar di bidang kegiatan pecinta alam, meliputi teknik pendakian, navigasi darat, survival, serta pengetahuan tentang pelestarian lingkungan.

Ketua Umum Mapala Reinkarnasi Sulbar (Ade Supriady . Ys) menyampaikan, “Diksar ini bukan hanya soal kemampuan fisik, tetapi juga pembentukan karakter yang disiplin, tangguh, dan peduli terhadap lingkungan. Kami berharap, setelah mengikuti Diksar ini, para peserta dapat menjadi kader mentalis dan loyalis yang dapat menyebarkan semangat pelestarian alam”

Sebagai bagian dari pelepasan, para peserta juga mendapatkan pesan-pesan motivasi dan inspirasi dari para senior Mapala yang telah berpengalaman dalam kegiatan alam bebas. Mereka diingatkan untuk selalu menjaga keselamatan, saling bekerja sama, dan menghargai alam dalam setiap kegiatan yang mereka lakukan.[rls]

Get notified whenever we post something new!

spot_img

Kirim Tulisan Anda

Bagi anda yang ingin tulisan nya dipublis di laman pattae.com, silahkan kirim ->

Continue reading

Mapala Reinkarnasi Turun Serta dalam misi penyelamatan Korban Pesawat ATR 42-500 di Wilayah Pegunungan Bulusaraung

Sulawesi Selatan Tim Rescue Mapala Reinkarnasi Sulbar diterjunkan untuk membantu proses evakuasi korban pesawat ATR 42-500 yang jatuh di wilayah pegunungan Bulusaraung, Kabupaten Pangkep, Provinsi Sulbar, pada . Sebanyak 3 orang perwakilan dari Mapala Reinkarnasi Sulbar diantaranya Sihabudddin (Ketua Tim),...

Dari Polewali Mandar ke Nasional: Film Desa “PEOPLE” Catat Sejarah Baru

Polewali Mandar Desa Kuajang Lemo menorehkan pencapaian nasional melalui film pendek berjudul “PEOPLE”, yang resmi ditetapkan sebagai salah satu dari lima finalis Festival Film Desa Tahun 2025. Desa yang berada di Kecamatan Binuang, Kabupaten Polewali Mandar, Sulawesi Barat ini...

Rehab Jembatan Gantung di Lenggo Hampir Rampung, Akses Warga Segera Pulih

Polewali Mandar Rehabilitasi jembatan gantung sepanjang 60 meter di Desa Lenggo, Kecamatan Bulo, Kabupaten Polewali Mandar, Sulawesi Barat, kini memasuki tahap akhir. Proyek karya bakti yang melibatkan prajurit Kodim 1402/Polman bersama masyarakat ini merupakan tindak lanjut arahan Danrem 142/Tatag, Brigjen...

Enjoy exclusive access to all of our content

Get an online subscription and you can unlock any article you come across.